Mengunjungi Desa Terbersih di Dunia
Mengunjungi Desa Terbersih di Dunia
Desa Panglipuran
Desa yang dinobatkan sebagai salah satu desa terbersih di dunia. Masyarakat hidup sangat rukun satu dengan yang lainnya. Terdapat beberapa hal yang memang khas di desa ini. Masyarakat juga menjual berbagai aneka souvenir tradisional khas bali dan juga ada homestay bagi para pelancong yg ingin menginap disini. Pemandangan dari ujung sangat indah apabila ditarik garis lurus di jalan desa. Dan ada beberapa adat turun temurun yg wajib di taati oleh masyarakat setempat. tiket masuk Dewasa Rp. 25.000 dan Anak2 Rp. 20.000
Jam
09:00
Kabupaten
Bangli
Kecamatan
Bangli
Telp.
Cocok Untuk
family, solo traveler, couple
Google Map
Instagram
Keterangan
Mengunjungi Desa Terbersih di Dunia
The Cepung Lounge & Restaurant
Restaurant yang mempunyai tempat yang bagus, banyak spot untuk foto selain itu makanannya juga yang enak.
Jam
12:00
Kabupaten
Bangli
Kecamatan
Tembuku
Telp.
Cocok Untuk
family, pasangan, solo traveler
Google Map
Instagram
Keterangan
Mengunjungi Desa Terbersih di Dunia
Pura Kehen
Pura Kehen merpakan tempat yang menarik untuk dikunjungi. Memiliki banyak hal yang unik bisa untuk mencari inspirasi baru dan pengetahuan yang lebih luas.
Jam
14:00
Kabupaten
Gianyar
Kecamatan
Bangli
Telp.
Cocok Untuk
family, solo traveler, couple
Google Map
Instagram
Keterangan
Mengunjungi Desa Terbersih di Dunia
Tegenungan
Air terjun indah di hutan rimbun yang berlokasi di atas area rendam dangkal, dengan kafe di sekitarnya. tiket masuk Rp. 20.000/org
Jam
16:00
Kabupaten
Gianyar
Kecamatan
Sukawati
Telp.
Cocok Untuk
solo traveler, pasangan, keluarga
Google Map
Instagram
Keterangan

Rekomendasi Itinerary Dan Bacaan

Bali

Rp2.000.000 Rp1.400.000

Bali

Rp750.000 Rp550.000

Badung, Bali

Rp1.000.000 Rp800.000

Rp3.400.000 Rp1.900.000